VISI & MISI

PROGRAM STUDI


VISI

“Menjadi Program Studi terkemuka dan berdaya saing di bidang teknologi hasil perikanan lahan basah”.

MISI

  • Menyelenggarakan pendidikan yang menghasilkan sumberdaya manusia yang berkualitas dan profesional di bidang teknologi pengolahan hasil perikanan dan kelautan berbasis lahan basah.
  • Melaksanakan penelitian untuk menghasilkan IPTEKS guna menunjang pembangunan di bidang teknologi hasil perikanan dan kelautan berbasis lahan basah.
  • Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat di bidang teknologi hasil perikanan yang selaras dengan prioritas pembangunan perikanan dan kelautan di bidang lahan basah.

TUJUAN

  • Menghasilkan lulusan yang berkualitas dan profesional di bidang teknologi pengolahan hasil perikanan dan kelautan berbasis lahan basah.
  • Menghasilkan penelitian dalam bidang ilmu dan teknologi pengolahan hasil perikanan berbasis lahan basah.
  • Menghasilkan karya ilmiah teknologi hasil perikanan lahan basah yang dapat diintroduksikan kepada masyarakat untuk dimanfaatkan dan menunjang kesejahteraan masyarakat.
Close Menu